by SMAS Bina Bangsa 01 | Aug 25, 2024 | Informasi
KOTAWARINGIN TIMUR – Literasi dan Numerasi menjadi salah satu agenda Kemendikbud dalam rangka meningkatkan kompetensi siswa dalam upaya meningkatkan kompetensi lulusan. Mendikbud Nadiem Makarim sendiri menyebut bahwa penting bagi siswa untuk meningkatkan...
by SMAS Bina Bangsa 01 | Aug 18, 2024 | Informasi
SAMPIT – Pemda Kotawaringin Timur mengadakan pawai mengelilingi Kota Sampit dalam rangka memperingati HUT RI ke-79 dengan tema Pawai Pembangunan. Pawai ini dilaksanakan pada hari Minggu, 18 Agustus 2024 di Kota Sampit yang dihadiri langsung oleh Bupati...
by SMAS Bina Bangsa 01 | Aug 16, 2024 | Informasi
Pelaksanaan lomba kemerdekaan yang diadakan oleh OSIS SMAS Bina Bangsa 01 dalam memperingati HUT-RI ke 79 berlangsung sangat meriah. Terdapat total 5 lomba kemerdekaan yang diadakan seperti tarik tambang, estafet, tahan ember air, lomba makan kerupuk, hingga kursi...
by SMAS Bina Bangsa 01 | Jul 13, 2024 | Informasi
Selamat datang kepada Bapak Gurcharan Singh, PH Malaysia Indonesia Wilmar dan Bapak Simon Simburat, PHI Wilmar, beserta seluruh manajemen Wilmar CKP di Wilayah SMP & SMA Swasta Bina Bangsa 01 Terima kasih atas supportnya kepada sekolah, sehingga kami...
by SMAS Bina Bangsa 01 | May 18, 2024 | Informasi
Untuk meningkatkan kompetensi guru sesuai dengan filosofi Ki Hajar Dewantara, SMA Swasta Bina Bangsa 01 menyelenggarakan In House Training (IHT) selama tiga hari tanggal 14 – 16 Mei 2024. Pelatihan ini bertujuan untuk memperkuat pemahaman dan keterampilan guru dalam...
by SMAS Bina Bangsa 01 | May 3, 2024 | Informasi
Setiap tanggal 2 Mei kita memperingati Hari Pendidikan Nasional, Ki Hajar Dewantara ialah tokoh pelopor pendidikan di Indonesia sekaligus pendiri lembaga pendidikan Taman Siswa. Memperingati hari Pendidikan Nasional yang jatuh pada hari Kamis 2 Mei 2024 , seluruh...